Rencanakan & Pesan segera

Flight 1
Flight 2

Dewasa

1

anak-anak (usia 2*11 tahun)

0

Bayi (usia 1-2 tahun)

0

Scoot ke lebih banyak destinasi bersama maskapai mitra kami

Kami menjalin kerja sama dengan maskapai lain agar Anda semakin dimanjakan dengan aneka pilihan destinasi, mulai dari Thailand sampai ke negara-negara Asia Tenggara, Australia dan banyak lagi! Ayo lihat daftar maskapai mitra kami dan destinasi-destinasi yang ada di bawah ini!

Sudah pasti, agar dapat lebih memanjakan Anda dengan berbagai penawaran menarik, kami harus bekerja lebih keras dengan cara yang berbeda dari maskapai lain.

Jika tidak dinyatakan lain, Anda harus melewati pemeriksaan imigrasi saat transit, mengambil bagasi dan kembali check-in untuk penerbangan selanjutnya.

Apa manfaat bagi Anda dari kerja sama Scoot dengan maskapai lain
  • Kami akan menawarkan paket dengan jatah bagasi terdaftar mulai dari 20kg untuk paket FlyBag (kecuali perjalanan menggunakan Singapore Airlines yang hanya memberikan Anda paket FlyBagEat). Jika batas berat tersebut masih belum cukup, Anda bisa membeli batas tambahan secara terpisah pada masing-masing maskapai operator.
  • Scoot dan maskapai mitra tidak bertanggung jawab atas segala kerugian yang Anda derita jika Anda ketinggalan penerbangan oleh karena alasan apapun. Oleh karena itu, pastikan Anda telah memiliki Scootsurance atau asurans perjalanan lainnya.
  • Scoot tidak memberikan bantuan khusus atau menawarkan tiket anak kecil dalam penerbangan dengan maskapai mitra. Penumpang yang membutuhkan layanan ini dapat melakukan pemesanan terpisah pada masing-masing maskapai operator.

Jika Anda membutuhkan informasi lebih jelas mengenai penerbangan sambungan lewat Singapura, silakan membaca Panduan Penerbangan Sambungan melalui Bandara Udara Changi, dan juga Pertanyaan-pertanyaan Umum.

Singapore Airlines Group


Singapore Airlines

Nikmati layanan kelas dunia yang telah mendapatkan banyak penghargaan saat terbang bersama Singapore Airlines, yang menawarkan layanan penerbangan sambungan dari Singapura ke banyak tujuan liburan lain di Asia Tenggara. Temukan lebih lanjut di sini.

Value Aliansi


Value Aliansi adalah aliansi pertama dunia di pasar regional Asia Pasific untuk maskapai berbiaya rendah. Beranggotakan – Cebu Pacific, Cebgo, Jeju Air, Nok Air, NokScoot and Scoot — yang menyediakan akses yang tak tertandingi ke lebih dari 160 destinasi dari 17 hub di Australia, Asia Utara dan Asia. Tenggara.


Value Aliansi menawarkan rencana perjalanan multi-tujuan bagi para tamu dengan harga terjangkau dan kenyamanan pemesanan yang menghubungkan opsi penerbangan sekaligus. Aliansi juga menyediakan kerangka kerja untuk kerja sama lebih lanjut di antara maskapai anggota, yang mencakup layanan bersama, untuk meningkatkan pengalaman tamu secara keseluruhan.

Nok Air

Scoot juga bermitra dengan Nok Air, salah satu maskapai ternama di Thailand dengan rute ke seluruh destinasi liburan di Thailand. Terbang dengan Scoot melalui Bangkok (Don Mueang) ke lebih dari 20 kawasan wisata seperti Chiang Rai, Loei dan Udon Thani! Temukan lebih lanjut di sini.

Cebu Pacific

Dengan kerja sama Scoot dengan Cebu Pacific, salah satu maskapai terbesar di Filipina, Anda sekarang bisa menjelajah lebih banyak tempat seperti Davao, Boracay dan Puerto Princesa! Temukan informasi lebih lanjut mengenai Cebu Pacific di sini.

 

Jeju Air

Jeju Air

Ingin kabur pada liburan panjang? Anda sekarang dapat terbang ke Rusia, Korea Selatan, Jepang dan Malaysia dengan mitra baru kami Jeju Air, yang juga merupakan anggota dari Value Aliansi dan sebuah maskapai penerbangan yang berbasis di Korea. Cari tahu lebih lanjut di sini.


Other Airline Partners


Virgin Australia

Anda sekarang dapat Scoot langsung ke Sydney, Perth atau Gold Coast dan melanjutkan perjalanan ke berbagai tujuan liburan di Australia seperti Ayers Rock (Uluru), Hobart (Tasmania), Launceston dan Maroochydore (Sunshine Coast)! Temukan informasi lebih lanjut mengenai Virgin Australia di sini.

 

Aegean Airlines and Olympic Air network

Aegean Airlines and Olympic Air

Ingin sesuatu yang lebih dari yang biasa di Yunani dan tujuan Eropa lainnya? Scoot sekarang bermitra dengan Aegean Airlines dan Olympic Air untuk membawa Anda lebih dekat ke lebih dari 40 destinasi Yunani dan regional di Eropa seperti Heraklion, Istanbul, Santorini, dan Barcelona. Cari tahu lebih lanjut di sini.